Konektivitas dan jaringan IT adalah tulang punggung teknologi modern, memungkinkan pertukaran data yang cepat dan aman. Dari jaringan komputer hingga infrastruktur hyperconverged, semua berperan penting dalam mendukung efisiensi operasional dan produktivitas. Berikut adalah beberapa aspek penting dari konektivitas dan jaringan IT :
- Keamanan Jaringan : IT Networking memungkinkan pemberian keamanan yang optimal untuk mencegah akses tidak sah terhadap data atau sumber daya jaringan
- Produktivitas : Dengan adanya jaringan, pekerjaan menjadi lebih mudah terselesaikan , seperti penggunaan dokumen yang sama secara bersamaan oleh banyak pengguna
- Converged Infrastructure : Gabungan dari beberapa perangkat IT yang teroptimasi untuk mengurangi risiko ketidakcocokan antara perangkat server, sistem penyimpanan, dan perangkat jaringan
- Hyperconverged Network : Evolusi dari converged infrastructure , menawarkan inovasi yang lebih efektif dalam pengelolaan data center
- Computer Network ini adalah dasar IT networking, di mana komputer saling terhubung satu sama lain, baik melalui internet atau secara lokal menggunakan LAN (Local Area Network)
- Distribute Network : Jaringan terdistribusi memungkinkan pemrosesan data di lakukan oleh masing-masing komputer secara terpisah, namun tetap terhubung melalui internal atau LAN
- Centralized Network : Jaringan tersentralisasi mengandalkan server khusus untuk pemrosesan data secara terpusat, dengan komputer host yang berperan sebagai komputer pusat
- Komunikasi Data : IT networking mendukung proses komunikasi, memungkinkan pengiriman email, pesan, telepon, hingga video call tanpa terhalang oleh jarak..